Pelatihan Keterampilan dari Rotan Sintetis Kabupaten Lumajang

UPTKUKMJATIM – Pelatihan keterampilan dari rotan sintetis menjadi salah satu upaya membuka lapangan usaha baru yang menjadikan. Rotan sudah terkenal manfaatnya dari jaman dahulu, seiring dengan berkembangnya zaman, Rotan pun juga berkembang dengan munculnya rotan sintetis, yang lebih fleksibel dan umum serta lebih mudah disulap menjadi berbagai alat kebutuhan rumah tangga bahkan menjadi kebutuhan gaya hidup.

Baca juga : Pelatihan Olahan Ikan Bandeng Kabupaten Bangkalan

Mendukung hal tersebut, UPTKUKM Jatim memberikan pelatihan khusus untuk membuat kreasi rotan yang lebih menarik. Selain diberikan praktik, peserta juga diberikan pemupukan materi wirausaha seperti Motivation, Perluas Bisnis melalui Digital yang Manis dan Tantangan dan Peluang Kewirausahaan. Peserta diberikan beberapa praktek diantaranya pembuatan tas cantik, pot bunga, tas besek dan lampion dari rotan sintetis.

Kunjungi laman Youtube resmi kami untuk mendapatkan berita terbaru di : UPTKUKM Jatim

Leave a Reply

Your email address will not be published.